FOTO: Neymar Operasi, Sebagian Rumah Sakit Mater Dei Disewa Khusus

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 02 Mar 2018, 15:20 WIB
Diterbitkan 02 Mar 2018 15:20 WIB
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Guna mempersiapkan operasi, satu lantai di Rumah Sakit Mater Dei dipersiapkan khusus hanya untuk Neymar.
Foto 1 dari 6
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Rumah sakit Mater Dei menjadi tempat megabintang Paris Saint-Germain (PSG), Neymar menjalani operasi di Belo Horizonte, daerah Tenggara Brasil, Kamis (1/3). Neymar mengalami retak pada tulang metatarsalnya dan harus menjalani operasi. (DOUGLAS MAGNO/AFP)
Foto 2 dari 6
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Pemain Paris Saint-Germain (PSG), Neymar menggunakan kursi roda setibanya di bandara Rio de Janeiro, Brasil, Kamis (1/3). Neymar mengalami retak tulang metatarsal saat Olympique Marseille dalam lanjutan Liga Perancis. (Claire Dorland Clauzel via AP)
Foto 3 dari 6
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Pemain Paris Saint-Germain (PSG), Neymar menggunakan kursi roda setibanya di bandara Rio de Janeiro, Brasil, Kamis (1/3). Dokter mengatakan Neymar akan butuh waktu dua setengah sampai tiga bulan untuk bisa sembuh total (Claire Dornald Clauzel/Twitter/AFP)
Foto 4 dari 6
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Rumah sakit Mater Dei menjadi tempat bintang PSG, Neymar menjalani operasi di Belo Horizonte, daerah Tenggara Brasil, Kamis (1/3). Untuk mempersiapkan operasi, satu lantai di Rumah Sakit Mater Dei dipersiapkan khusus hanya untuk Neymar (DOUGLAS MAGNO/AFP)
Foto 5 dari 6
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Rumah sakit Mater Dei menjadi tempat megabintang PSG, Neymar menjalani operasi di Belo Horizonte, daerah Tenggara Brasil, Kamis (1/3). Lantai itu juga untuk tempat tinggal sementara 10 pendamping Neymar saat operasi dilangsungkan. (DOUGLAS MAGNO/AFP)
Foto 6 dari 6
Gedung Rumah Sakit Tempat Neymar Operasi
Rumah sakit Mater Dei menjadi tempat megabintang Paris Saint-Germain (PSG), Neymar menjalani operasi di Belo Horizonte, daerah Tenggara Brasil, Kamis (1/3). Neymar kabarnya akan bisa pulang dari rumah sakit sehari setelahnya. (DOUGLAS MAGNO/AFP)