FOTO: Desa di India Tiba-Tiba Terlihat seperti Lautan Merah

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 13:59 WIB
Diterbitkan 29 Mar 2018, 11:17 WIB
Pekerja di Kebun Cabai India
Sebuah Desa Shertha, dekat Gandhinagar, di India tiba-tiba menjadi lautan berwarna merah. Ada apa ya?
Foto 1 dari 6
Pekerja di Kebun Cabai India
Anak-anak India mengupas tangkai cabai merah di sebuah lahan pertanian di Desa Shertha, dekat Gandhinagar, 25 Maret 2018. Ribuan cabai menciptakan karpet yang menakjubkan berwarna merah. (AP Photo/Ajit Solanki)
Foto 2 dari 6
Pekerja di Kebun Cabai India
Sejumlah perempuan India mengupas tangkai cabai merah di sebuah lahan pertanian di Desa Shertha, dekat Gandhinagar, 25 Maret 2018. Ribuan cabai menciptakan karpet yang menakjubkan berwarna merah. (AP Photo/Ajit Solanki)
Foto 3 dari 6
Pekerja di Kebun Cabai India
Seorang wanita India melihat ponselnya sambil membawa ember berisi cabai merah di atas kepalanya di lahan pertanian di Desa Shertha, dekat Gandhinagar, 25 Maret 2018. Ribuan cabai menciptakan karpet yang menakjubkan berwarna merah. (AP Photo/Ajit Solanki)
Foto 4 dari 6
Pekerja di Kebun Cabai India
Seorang pria India menyortir cabai merah di sebuah lahan pertanian di Desa Shertha, dekat Gandhinagar, 25 Maret 2018. Ribuan cabai menciptakan karpet yang menakjubkan berwarna merah. (AP Photo/Ajit Solanki)
Foto 5 dari 6
Pekerja di Kebun Cabai India
Sejumlah perempuan India bekerja di lahan pertanian cabai merah yang berada di Desa Shertha, dekat Gandhinagar, 25 Maret 2018. Ribuan cabai menciptakan karpet yang menakjubkan berwarna merah. (AP Photo/Ajit Solanki)
Foto 6 dari 6
Pekerja di Kebun Cabai India
Seorang wanita India menyortir cabai merah di sebuah lahan pertanian di Desa Shertha, dekat Gandhinagar, 25 Maret 2018. Ribuan cabai menciptakan karpet yang menakjubkan berwarna merah. (AP Photo/Ajit Solanki)