HEADLINE HARI INI
Tidak Ada Unsur Politis, Ketua KPK Pastikan Penahanan Hasto Kristiyanto Berdasar Kecukupan Alat Bukti
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5139128/original/032424200_1740058863-20250220-Ketua_KPK-ANG_1.jpg)
Ketua KPK Pastikan Penahanan Hasto Kristiyanto Berdasar Kecukupan Alat Bukti
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menahan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto terkait kasus dugaan suap pengurusan pengganti antarwaktu anggota DPR dan perintangan penyidikan buron Harun Masiku. Ketua KPK, Setyo Budiyanto mengatakan penahanan Hasto Kristiyanto sudah memiliki kecukupan alat bukti. Ketua KPK Setyo Budiyanto menegaskan tak ada politisasi terkait kasus dugaan suap Harun Masiku yang menjerat Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. Setyo Budiyanto mengatakan semua proses hukum sudah berjalan sesuai aturan yang berlaku.
Foto 1 dari 5
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5139128/original/032424200_1740058863-20250220-Ketua_KPK-ANG_1.jpg)
Ketua KPK Pastikan Penahanan Hasto Kristiyanto Berdasar Kecukupan Alat Bukti
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Setyo Budiyanto memberikan keterangan terkait penahanan Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto di Gedung Merah Putih, Jakarta, Kamis (20/2/2025). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 2 dari 5
Foto 3 dari 5
Foto 4 dari 5
Berita Terkait
Foto 5 dari 5
More News
-
Berita Foto Hadapi Bahrain, Timnas Indonesia Optimistis Raih Poin Penuh
-
Berita Foto Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Timnas Indonesia Matangkan Strategi Hadapi Bahrain
-
Berita Foto Hadapi Skuad Garuda, Timnas Bahrain Jajal Rumput SUGBK
-
Berita Foto Puluhan Helikopter dan Ribuan Personel Dikerahkan Padamkan Kebakaran Hutan Korea Selatan
Tag Terkait