FOTO: Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara

oleh Fatkhur Rozaq Rosyidi, diperbarui 23 Jun 2022, 14:00 WIB
Diterbitkan 04 Apr 2018, 11:45 WIB
Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara
Warga Brasil turun ke jalan menggelar aksi untuk menolak permintaan mantan Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva untuk keluar dari penjara
Foto 1 dari 5
Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara
Demonstran membentangkan spanduk dalam warna bendera Brasil yang bertuliskan dalam bahasa Portugis "Cuci Mobil" saat menggelar aksi protes di Rio de Janeiro, Brasil (3/4). (AP / Silvia Izquierdo)
Foto 2 dari 5
Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara
Sejumlah demonstran memegang spanduk dalam warna bendera Brasil untuk dibentangkan saat menggelar aksi protes di Rio de Janeiro, Brasil (3/4). Mereka menggelar aksi protes terkait mantan Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva. (AP / Silvia Izquierdo)
Foto 3 dari 5
Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara
Demonstran menyalakan lampu kilat ponsel mereka saat menggelar aksi protes di Rio de Janeiro, Brasil (3/4). Dalam aksinya mereka menolak permintaan mantan Presiden Brasil da Silva untuk keluar dari penjara. (AP / Silvia Izquierdo)
Foto 4 dari 5
Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara
Demonstran membentangkan bendera Brasil saat menggelar aksi protes di Rio de Janeiro, Brasil (3/4). Sebelumnya, mantan Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva terbukti melakukan korupsi, dan menerima suap. (AP / Silvia Izquierdo)
Foto 5 dari 5
Warga Brasil Turun ke Jalan Tolak Mantan Presidennya Keluar dari Penjara
Seorang demonstran mengenakan kostum Batman saat mengikuti aksi protes di Rio de Janeiro, Brasil (3/4). Luiz Inacio Lula da Silva dijatuhi hukuman penjara hampir 10 tahun karena terbukti melakukan korupsi dan menerima suap. (AP / Silvia Izquierdo)