FOTO: Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap untuk Asian Games 2018

oleh Johan Fatzry, diperbarui 09 Jul 2018, 14:30 WIB
Diterbitkan 09 Jul 2018 14:30 WIB
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Pembangunan Velodrome Rawamangun telah mencapai 100 persen dan siap digunakan untuk arena balap sepeda dalam perhelatan Asian Games mendatang.
Foto 1 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Sejumlah atlet saat melakukan latihan di Jakarta International Velodrome, Rawamangun, Jakarta, Senin (9/7). Arena balap sepeda Velodrome kini memiliki wajah baru dengan nama anyar yakni Jakarta International Velodrome. (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Foto 2 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Suasana di luar Jakarta International Velodrome, Rawamangun, Jakarta, Senin (9/7). Pembangunan Velodrome Rawamangun telah mencapai 100 persen dan siap digunakan untuk arena balap sepeda dalam perhelatan Asian Games 2018. (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Foto 3 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Seorang atlet melintasi lorong menuju ruang ganti di Jakarta International Velodrome, Jakarta, Senin (9/7). Velodrome Rawamangun memiliki bangunan seluas 1,6 hektare dengan lintasan sepanjang 250 meter kemiringan 40 derajat. (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Foto 4 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Sejumlah atlet bersiap latihan di Jakarta International Velodrome, Rawamangun, Jakarta, Senin (9/7). Arena balap sepeda yang dibangun dengan dana APBD DKI sebesar Rp 665 miliar mampu menampung sekitar 3.000 penonton. (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Foto 5 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Suasana di dalam International Velodrome, Rawamangun, Jakarta, Senin (9/7). Lintasan balap di Velodrome Rawamangun menggunakan kayu Siberia yang didatangkan langsung dari Jerman. (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Foto 6 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Suasana di dalam International Velodrome, Rawamangun, Jakarta, Senin (9/7). Atap bangunan Velodorme berkonsep hemat energi sehingga pada siang hari tidak memerlukan banyak cahaya lampu. (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Foto 7 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
(Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho) Sejumlah atlet menyetel sepeda saat latihan di Jakarta International Velodrome, Jakarta, Senin (9/7).
Foto 8 dari 8
Wajah Baru Velodrome Rawamangun, Siap Untuk Asian Games 2018
Sejumlah atlet bersiap latihan di Jakarta International Velodrome, Rawamangun, Jakarta, Senin (9/7). (Merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)