FOTO: Peraih Medali Asian Games Asal Jateng Diarak Keliling Semarang

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 04 Sep 2018, 14:35 WIB
Diterbitkan 04 Sep 2018 14:35 WIB
Peraih Medali Asian Games Diarak Keliling Semarang
Sejumlah atlet asal Jawa Tengah yang meraih medali saat Asian Games diarak keliling Kota Semarang.
Foto 1 dari 4
Peraih Medali Asian Games Diarak Keliling Semarang
Sejumlah atlet asal Jawa Tengah yang meraih medali Asian Games mengikuti arak-arakan dengan menaiki jip terbuka berkeliling Kota Semarang, Selasa (4/9). Atlet asal Jawa Tengah telah menyumbangkan 17 medali bagi Indonesia. (Liputan6.com/Gholib)
Foto 2 dari 4
Peraih Medali Asian Games Diarak Keliling Semarang
Peraih 2 medali emas dari cabor panjat tebing, Aries Susanti Rahayu menunjukkan medali saat hendak diarak keliling Kota Semarang, Selasa (4/9). Sejumlah atlet asal Jawa Tengah yang meraih medali Asian Games diarak keliling Semarang. (Liputan6.com/Gholib)
Foto 3 dari 4
Peraih Medali Asian Games Diarak Keliling Semarang
Penyambutan sejumlah atlet asal Jawa Tengah yang meraih medali saat Asian Games 2018 di kantor Gubernur Jawa Tengah, di Kota Semarang, Selasa (4/9). Atlet asal Jawa Tengah telah menyumbangkan 17 medali bagi Indonesia. (Liputan6.com/Gholib)
Foto 4 dari 4
Peraih Medali Asian Games Diarak Keliling Semarang
Gubernur terpilih Jateng, Ganjar Pranowo (kelima kiri) berfoto bersama para atlet asal Jawa Tengah peraih medali Asian Games 2018 di Semarang, Selasa (4/9). Pemprov Jawa Tengah memberikan bonus ke atlet peraih medali di Asian Games. (Liputan6.com/Gholib)