HEADLINE HARI INI
FOTO: Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518229/original/021537300_1544241731-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung1.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Kerinduan metalhead Indonesia lesap setelah Judas Priest, band heavy metal asal Inggris berdiri gagah di atas panggung megah pada jumat (7/12/2018) dalam kisaran pukul 20.00 WIB di Allianz Ecopark Ancol, Jakarta.
Foto 1 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518229/original/021537300_1544241731-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung1.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Aksi grup musik Judas Priest saat konser perdana di Indonesia di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta Utara (7/12). Kerinduan metalhead Indonesia lesap setelah band heavy metal asal Inggris berdiri gagah di atas panggung megah. (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 2 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518230/original/046260700_1544241732-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung2.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Vokalis Judas Priest, Rob Halford saat tampil dalam konser perdana di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta Utara, Jumat (7/12). Konser bertajuk "Firepower Tour" ini, Judas Priest membuka penampilan dengan lagu "Firepower". (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 3 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518231/original/048806500_1544241733-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung3.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Basis Judas Priest Ian Hill, Gitaris Andy Sneap dan Glenn Tipton saat konser di Jakarta (7/12). Konser ini merupakan konser penutup dari rangkaian tur konser Judas Priest dari album "Firepower" yang dirilis Maret 2018 lalu. (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 4 dari 10
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518232/original/021038100_1544241734-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung4.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Aksi panggung gitaris Judas Priest Richie Faulkner selama konser perdana di Indonesia di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta Utara (7/12). Total lagu yang dibawakan oleh Judas Priest sebanyak 19 lagu di konser tersebut. (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 5 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518233/original/094103100_1544241734-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung5.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Gitaris Judas Priest Richie Faulkner dan Andy Sneap selama konser di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta (7/12). Konser ini dipromotori Rajawali Indonesia Communication yang berasosiasi dengan JogjaROCKarta Festival. (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 6 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518234/original/056492100_1544241735-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung6.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Basis Judas Priest Ian Hill beraksi di atas panggung selama konser perdana di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta Utara, Jumat (7/12). Konser bertajuk "Firepower Tour" ini, Judas Priest membuka penampilan dengan lagu "Firepower". (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 7 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518235/original/021842800_1544241736-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung7.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Aksi panggung gitaris Judas Priest Richie Faulkner selama konser perdana di Indonesia di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta Utara (7/12). Total lagu yang dibawakan oleh Judas Priest sebanyak 19 lagu di konser tersebut. (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 8 dari 10
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2518236/original/098476700_1544241736-20181208-Judas-Priest_-Keperkasaan-Dewa-Metal-dan-Motor-Besar-di-Atas-Panggung8.jpg)
Judas Priest, Keperkasaan Dewa Metal dan Motor Besar di Atas Panggung
Drumer Judas Priest, Scott Travis menyapa penonton selama konser perdana di Indonesia di Allianz Eco Park Ancol, Jakarta Utara (7/12). Total lagu yang dibawakan oleh Judas Priest sebanyak 19 lagu di konser tersebut. (Fimela.com/Bambang E. Ros)
Foto 9 dari 10
Foto 10 dari 10
More News
-
Berita Foto Potret Perayaan 3 Bulan Baby Hagia Anak Jessica Iskandar, Hangat Bareng Keluarga
-
Berita Foto Kebersamaan Ramadan, Hangatnya Buka Puasa Bersama di Masjid Istiqlal
-
Berita Foto Bekasi Lumpuh, Banjir Rendam Permukiman hingga Perkantoran
-
Berita Foto Banjir Rendam Lantai Satu Pasar Cipulir, Aktivitas Perdagangan Terganggu
Tag Terkait