FOTO: Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua

oleh Johan Fatzry, diperbarui 12 Des 2019, 18:48 WIB
Diterbitkan 12 Des 2019 18:48 WIB
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Rumah di kawasan Mangga Dua terhempit oleh bangunan yang sedang dibangun mengakibatkan akses jalan satu-satunya untuk keluar dari rumah saat ini sangat sulit karena harus melewati puing-puing yang berserak di lokasi pembangunan gudang.
Foto 1 dari 6
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Salah satu kerabat pemilik rumah saat keluar dari rumah di kawasan Mangga Dua Dalam, Jakarta, Kamis (12/12/2019). Sebuah rumah di kawasan Mangga Dua terhimpit oleh bangunan yang sedang dibangun. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 2 dari 6
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Salah satu kerabat pemilik rumah saat keluar dari rumah di kawasan Mangga Dua Dalam, Jakarta, Kamis (12/12/2019). Kondisi tersebut mengakibatkan akses jalan satu-satunya untuk keluar dari rumah saat ini sangat sulit. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 3 dari 6
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Salah satu kerabat pemilik rumah saat keluar dari rumah di kawasan Mangga Dua Dalam, Jakarta, Kamis (12/12/2019). Mereka terpaksa harus melewati puing-puing yang berserakan di lokasi pembangunan gudang. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 4 dari 6
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Salah satu kerabat pemilik rumah menunjukkan foto rumahnya yang terhimpit pembangunan gudang di kawasan Mangga Dua Dalam, Jakarta, Kamis (12/12/2019). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 5 dari 6
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Sebuah spanduk segel dari pemkot DKI Jakarta terlihat di dinding bangunan gudang tersebut di kawasan Mangga Dua Dalam, Jakarta, Kamis (12/12/2019). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 6 dari 6
Pembangunan Gudang Tutup Akses Jalan Rumah Warga di Mangga Dua
Dua orang anak bermain di depan pintu rumahnya yang terhimpit bangunan gudang di kawasan Mangga Dua Dalam, Jakarta, Kamis (12/12/2019). (Liputan6.com/Herman Zakharia)