FOTO: Angkatan Laut Jerman Gelar Upacara Penghormatan Awak KRI Nanggala 402
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3445239/original/011231800_1619867967-1.jpg)
Angkatan Laut Jerman Gelar Upacara Penghormatan Awak KRI Nanggala-402
Bendera Jerman berkibar setengah siang pada hari Kamis (29/4) di Monumen Kehormatan Kapal Selam Moeltenort, dekat Kiel untuk menghormati 53 kru KRI Nanggala 402 yang gugur di perairan Bali.
Foto 1 dari 3
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3445239/original/011231800_1619867967-1.jpg)
Angkatan Laut Jerman Gelar Upacara Penghormatan Awak KRI Nanggala-402
Upacara penghormatan dan peletakan karangan bunga bagi 53 awak KRI Nanggala-402 yang gugur di Monumen Kehormatan Kapal Selam Moeltenort, dekat Kiel, Jerman pada 29 April 2021. Kegiatan itu digelar Asosiasi Kapal Selam VDU dan Angkatan Laut Jerman sebagai ungkapan duka. (FOTO: DW Indonesia)
Foto 2 dari 3
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3445243/original/065076100_1619868402-2.jpg)
Angkatan Laut Jerman Gelar Upacara Penghormatan Awak KRI Nanggala-402
Michael Setzer (tengah), Presiden Asosiasi Awak Kapal Selam Jerman, Verband Deutscher Ubootfahrer saat Upacara penghormatan dan peletakan karangan bunga bagi 53 awak KRI Nanggala-402 yang gugur di Monumen Kehormatan Kapal Selam Moeltenort, dekat Kiel pada 29 April 2021. (FOTO: DW Indonesia)
Foto 3 dari 3
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3445244/original/060248500_1619868476-3.jpg)
Angkatan Laut Jerman Gelar Upacara Penghormatan Awak KRI Nanggala-402
Karangan bunga penghormatan kepada 53 awak KRI Nanggala-402 yang gugur dalam tugas di Monumen Kehormatan Kapal Selam Moeltenort, dekat Kiel, Jerman pada 29 April 2021. Kegiatan itu digelar Asosiasi Kapal Selam VDU dan Angkatan Laut Jerman sebagai ungkapan duka. (FOTO: DW Indonesia)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto 70 Petugas Berjibaku Padamkan Kebakaran Gardu Pemasok Listrik Bandara Heathrow Inggris
-
Berita Foto Absen Sejak 2019, Formula Satu Grand Prix China Kembali Digelar
-
Berita Foto Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi, Sejumlah Penerbangan di Bandara I Gusti Ngurah Rai Ditunda
-
Berita Foto Beda Gaya Dinda Hauw dan Dara Arafah Berkuda di Madinah, Elegan dan Memesona
Tag Terkait