FOTO: Panglima TNI dan Kapolri Sambangi Sentra Vaksinasi HIPMI Jaya

oleh Ferbian Pradolo, diperbarui 23 Jun 2022, 14:22 WIB
Diterbitkan 07 Jul 2021, 00:18 WIB
Panglima TNI dan Kaplori Sambangi Sentra Vaksinasi HIPMI Jaya
HIPMI Jaya menggelar sentra vaksinasi Covid-19 bagi anggota HIPMI pelaku UMKM dan masyarakat bertujuan untuk membantu percepatan vaksinasi di DKI Jakarta.
Foto 1 dari 4
Panglima TNI dan Kaplori Sambangi Sentra Vaksinasi HIPMI Jaya
Ketua Pelaksana Vaksin HIPMI Jaya Michael Spica Rampangilei, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, Kapolri Jend Polisi Listyo Sigit dan Ketua Umum BPD HIPMI Jaya Sona Maesana meninjau sentra vaksinasi Covid-19 HIPMI Jaya di Labschool Kebayoran, Jakarta, Selasa (06/7/2021) (Liputan6.com/HO/HIPMI)
Foto 2 dari 4
Panglima TNI dan Kaplori Sambangi Sentra Vaksinasi HIPMI Jaya
Warga divaksin pada vaksinasi massal di sentra vaksinasi Covid-19 HIPMI Jaya di Labschool Kebayoran, Jakarta, Selasa (06/7/2021). Vaksinasi bagi anggota HIPMI Jaya, pelaku UMKM dan masyarakat bertujuan untuk membantu percepatan vaksinasi di DKI Jakarta. (Liputan6.com/HO/HIPMI)
Foto 3 dari 4
Panglima TNI dan Kaplori Sambangi Sentra Vaksinasi HIPMI Jaya
Warga divaksin pada vaksinasi massal di sentra vaksinasi Covid-19 HIPMI Jaya di Labschool Kebayoran, Jakarta, Selasa (06/7/2021). HIPMI bekerja sama dengan pemerintah berakselerasiĀ dalam vaksinasi Covid-19 untuk pemulihan ekonomi nasional. (Liputan6.com/HO/HIPMI)
Foto 4 dari 4
Panglima TNI dan Kaplori Sambangi Sentra Vaksinasi HIPMI Jaya
Warga divaksin pada vaksinasi massal di sentra vaksinasi Covid-19 HIPMI Jaya di Labschool Kebayoran, Jakarta, Selasa (06/7/2021). Vaksinasi bagi anggota HIPMI Jaya, pelaku UMKM dan masyarakat bertujuan untuk membantu percepatan vaksinasi di DKI Jakarta. (Liputan6.com/HO/HIPMI)