FOTO: Perjuangan Eko Yuli Irawan Beri Medali Kedua Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 14:22 WIB
Diterbitkan 25 Jul 2021, 16:15 WIB
Eko Yuli Irawan
Eko Yuli Irawan meraih medali perak di Olimpiade Tokyo 2020 dari cabang angkat besi nomor 61 kg, Minggu (25/7/2021) WIB. Capaian ini mengulang torehannya saat tampil di Olimpiade Rio de Janeiro 2016.
Foto 1 dari 7
Eko Yuli Irawan
Lifter andalan Indonesia, Eko Yuli Irawan berusaha mengangkat beban saat bertanding dalam kelas 61kg putra Grup A cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Minggu (25/7/2021). Eko Yuli meraih medali perak dengan total angkatan 302 kg. (Vincenzo PINTO / AFP)
Foto 2 dari 7
Eko Yuli Irawan
Lifter andalan Indonesia, Eko Yuli Irawan berusaha mengangkat beban saat bertanding dalam kelas 61kg putra Grup A cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Minggu (25/7/2021). Eko Yuli meraih medali perak dengan total angkatan 302 kg. (Vincenzo PINTO / AFP)
Foto 3 dari 7
Eko Yuli Irawan
Lifter andalan Indonesia, Eko Yuli Irawan melakukan angkatan snatch dalam kelas 61kg putra Grup A cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Minggu (25/7/2021). Eko Yuli meraih medali perak dengan total angkatan 302 kg. (AP Photo/Luca Bruno)
Foto 4 dari 7
Eko Yuli Irawan
Lifter andalan Indonesia, Eko Yuli Irawan bertanding dalam kelas 61kg putra Grup A cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Minggu (25/7/2021). Eko Yuli meraih medali perak dengan total angkatan 302 kg. (AP Photo/Luca Bruno)
Foto 5 dari 7
Eko Yuli Irawan
Peraih medali emas Li Fabin dari China (tengah) berdiri bersama peraih medali perak Eko Yuli Irawan dari Indonesia (kiri) dan peraih medali perunggu Igor Son dari Kazakhstan seusai kompetisi kelas 61kg putra cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo, Minggu (25/7/2021). (AP Photo/Luca Bruno)
Foto 6 dari 7
Eko Yuli Irawan
Peraih medali emas Li Fabin dari China (kanan) merayakan di podium dengan peraih medali perak Eko Yuli Irawan dari Indonesia dalam kelas 61kg putra Grup A cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2020 di Tokyo International Forum, Minggu (25/7/2021). (AP Photo/Luca Bruno)
Foto 7 dari 7
Eko Yuli Irawan
Lifter andalan Indonesia, Eko Yuli Irawan menunjukkan medali perak Olimpiade Tokyo 2020 cabang angkat besi kelas 61kg putra di Tokyo International Forum, Minggu (25/7/2021). Eko Yuli meraih medali perak dengan total angkatan 302 kg. (AP Photo/Luca Bruno)