FOTO: Antrean Pemburu Promo Orange di McDonald’s

oleh Ferbian Pradolo, diperbarui 23 Jun 2022, 14:25 WIB
Diterbitkan 11 Nov 2021, 22:00 WIB
Antrean Pemburu Promo Orange di McDonald’s
Kolaborasi kali kedua antara ShopeePay dan McDonald’s Indonesia dalam kampanye ShopeePay 11.11 Big Deals mendapat antusias dari pemburu promo orange di McDonald’s
Foto 1 dari 4
Antrean Pemburu Promo Orange di McDonald’s
Konsumen antre untuk mendapatkan Cashback 50% dan Diskon 50.000 dari ShopeePay di drive thru gerai McDonald’s Salemba, Jakarta, Kamis (11/11/2021). Program promo tersebut merupakan bagian dari kampanye ShopeePay 11.11 Big Deals. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Foto 2 dari 4
Antrean Pemburu Promo Orange di McDonald’s
Pramusaji menawarkan menu dalam promo Cashback 50% dan Diskon 50.000 dari ShopeePay di drive thru gerai McDonald’s Salemba, Jakarta, Kamis (11/11/2021). Kolaborasi kali kedua antara ShopeePay dan McDonald’s Indonesia meningkat hingga 2 kali lipat dalam satu tahun. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Foto 3 dari 4
Antrean Pemburu Promo Orange di McDonald’s
Konsumen membayar menggunakan fitur scan QR Code untuk mendapatkan Cashback 50% dan Diskon 50.000 dari ShopeePay di drive thru gerai McDonald’s Salemba, Jakarta, Kamis (11/11/2021). Masa pandemi Covid-19 mendorong semakin banyak konsumen beralih ke pembayaran digital. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Foto 4 dari 4
Antrean Pemburu Promo Orange di McDonald’s
Konsumen mengambil pesanan alam promo Cashback 50% dan Diskon 50.000 dari ShopeePay di drive thru gerai McDonald’s Salemba, Jakarta, Kamis (11/11/2021). Program promo di masa pandemi merupakan bagian dari kampanye ShopeePay 11.11 Big Deals. (Liputan6.com/Fery Pradolo)