HEADLINE HARI INI
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4112813/original/068165500_1659597381-The-Rolling-Stones-AP-1.jpg)
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
The Rolling Stones mengakhiri tur peringatan 60 tahun mereka di Jerman pada 3 Agustus 2022. The Rolling Stones mendedikasikan penampilan terakhirnya untuk mendiang drummer Charlie Watts. Band legendaris asal Inggris ini telah membuka tur Eropa mereka dengan manggung di Madrid pada 1 Juni untuk menandai enam dekade sejak mereka terbentuk. Tur Sixty mencakup 14 konser di seluruh benua.
Foto 1 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4112813/original/068165500_1659597381-The-Rolling-Stones-AP-1.jpg)
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
Mick Jagger (kiri), Ronnie Wood (tengah), dan Keith Richards (kanan), dari band The Rolling Stones tampil di atas panggung saat konser Sixty di Berlin, Jerman, 3 Agustus 2022. Ini adalah konser terakhir The Rolling Stones dalam tur Eropa. (AP Photo/Michael Sohn)
Foto 2 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4112814/original/077342000_1659597382-The-Rolling-Stones-AP-2.jpg)
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
Mick Jagger (kiri), Ronnie Wood (tengah), dan Keith Richards (kanan), dari band The Rolling Stones tampil di atas panggung saat konser Sixty di Berlin, Jerman, 3 Agustus 2022. Tur diakhiri dengan penghormatan emosional kepada mendiang drummer Charlie Watts. (AP Photo/Michael Sohn)
Foto 3 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4112815/original/084877000_1659597383-The-Rolling-Stones-AP-3.jpg)
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
Mick Jagger (kiri), Ronnie Wood (tengah), dan Keith Richards (kanan), dari band The Rolling Stones tampil di atas panggung saat konser Sixty di Berlin, Jerman, 3 Agustus 2022. Band legendaris asal Inggris ini telah membuka tur Eropa mereka dengan manggung di Madrid pada 1 Juni untuk menandai enam dekade sejak mereka terbentuk. (AP Photo/Michael Sohn)
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4112816/original/074514000_1659597384-The-Rolling-Stones-AP-4.jpg)
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
Penyanyi band The Rolling Stones Mick Jagger (tengah) menyerahkan plektrum baru kepada gitaris Keith Richards (kanan) saat konser Sixty di Berlin, Jerman, 3 Agustus 2022. Tur Sixty mencakup 14 konser di seluruh benua. (AP Photo/Michael Sohn)
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4112818/original/039445800_1659597386-The-Rolling-Stones-AP-6.jpg)
The Rolling Stones Akhiri Tur Peringatan 60 Tahun di Jerman
Ronnie Wood (kiri), Mick Jagger (tengah), dan Keith Richards (kanan) tampil di atas panggung saat konser Sixty di Berlin, Jerman, 3 Agustus 2022. Mick Jagger mengatakan kepada 22 ribu penggemar bahwa band tersebut telah minum beberapa gelas schnapps malam sebelumnya untuk menghormati Charlie Watts. (AP Photo/Michael Sohn)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Potret Donna Harun di Kota Cusco Peru, Bertemu Warga Lokal Membawa Alpaca
-
Berita Foto Memantau Penampakan Hilal 1 Ramadan dari Gedung Kantor Wilayah Kementerian Agama Jakarta
-
Berita Foto Intip Keseruan Perkenalan Pemeran Film Rangga dan Cinta
-
Berita Foto Jelang Ramadan, Peziarah Padati Area Pemakaman
Tag Terkait