Ungkapan Sayang Member Blackpink di Ultah Debut Keenam: Aku Enggak Bisa Hidup Tanpa Para Perempuan Ini
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4117574/original/038942500_1660031543-297778278_598692738498109_5607798575057447142_n.jpg)
Blackpink. (Foto: Instagram/ lalalalisa_m)
Tanggal 8 Agustus 2022 kemarin, Blackpink merayakan hari jadi keenam mereka. Sebagai salah satu bentuk perayaan, keempat member K-Pop ini membagikan sebuah unggahan spesial di Instagram. Isinya adalah foto berempat, lengkap dengan pesan manis untuk satu sama lain. Seperti apa?
Foto 1 dari 4
Foto 2 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4117572/original/010187600_1660031543-297498207_584342633240390_8920524138876875710_n.jpg)
Blackpink. (Foto: Instagram/ jennierubyjane)
Jennie membagikan sejumlah foto, termasuk potret saat mereka baru debut. "Its our birthday todayyyyy," tulisnya di caption. Ia menambahkan, "Selamat ulang tahun ke-6 untuk Blackpink dan Blink! Ada lebih banyak kabar baik untuk semuanya!” (Foto: Instagram/ jennierubyjane)
Foto 3 dari 4
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4117574/original/038942500_1660031543-297778278_598692738498109_5607798575057447142_n.jpg)
Blackpink. (Foto: Instagram/ lalalalisa_m)
Lisa Blackpink si maknae, alias bungsu, membagikan potret kebersamaan mereka dalam nuansa hitam putih. "Can’t live without these girls (Tak bisa hidup tanpa cewek-cewek ini)," tuturnya. Ia meneruskan bahwa 2022 juga akan menjadi tahun yang akbar untuk kuartet tersebut. (Foto: Instagram/ lalalalisa_m)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Terdampak Banjir, Warga Perumahan Vila Nusa Indah 3 Bogor Dievakuasi
-
Berita Foto Menjamu Atletico Madrid di Leg Pertama 16 Besar Liga Champions 2024/2025, Ini Persiapan Real Madrid
-
Berita Foto Sikat Hellas Verona, Juventus Jaga Asa Bermain di Liga Champions Musim Depan
-
Berita Foto Potret Heboh Gender Reveal Anak Ketiga Acha Sinaga, Ungkap Kejutan Warna Pink
Tag Terkait