Hobi Olahraga, Kirana Larasati Tak Hanya Tekuni Diving Saja

oleh Meiristica Nurul, diperbarui 09 Agu 2022, 16:54 WIB
Diterbitkan 10 Agu 2022, 07:20 WIB
Kirana Larasati (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Di sela-sela kesibukannya di dunia entertainment, Kirana Larasati tak melupakan untuk menyempatkan diri berolahraga. Bintang film Heritage melakukan olahraga tak sekedar untuk menyehatkan badan tapi sudah menjadi hobinya. Buktinya, wanita bernama lengkap Kirana Larasati Hanafiah ini menekuni beberapa bidang di antaranya diving, tenis, senam serta hiking.
Foto 1 dari 4
Sudah banyak laut yang didatangi Kirana Larasati untuk melakukan diving. Bahkan, dalam waktu dekat ia menjadi pembicara di the Philippine International Dive Expo (PHIDEX). (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Sudah banyak laut yang didatangi Kirana Larasati untuk melakukan diving. Bahkan, dalam waktu dekat ia menjadi pembicara di the Philippine International Dive Expo (PHIDEX). (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Foto 2 dari 4
Begini gaya Kirana Larasati saat melempar bola tenis kepada lawannya. Penuh semangat ya. (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Begini gaya Kirana Larasati saat melempar bola tenis kepada lawannya. Penuh semangat ya. (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Foto 3 dari 4
Selain diving dan tenis lapangan, wanita kelahiran Jakarta, 29 Agustus 1987 juga menyempatkan diri senam di rumah. (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Selain diving dan tenis lapangan, wanita kelahiran Jakarta, 29 Agustus 1987 juga menyempatkan diri senam di rumah. (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Foto 4 dari 4
Kirana Larasati ternyata juga suka hiking loh. Lihat saja unggahannya saat berada di Bukit Pengilon, Purwodadi, Yogyakarta. (Foto: Instagram/@kiranalarasati)
Kirana Larasati ternyata juga suka hiking loh. Lihat saja unggahannya saat berada di Bukit Pengilon, Purwodadi, Yogyakarta. (Foto: Instagram/@kiranalarasati)