Potret Krisdayanti Jadi Dosen Tamu di Universitas Brawijaya Malang, Malah Dipanggil Mimi oleh Mahasiswa

oleh Fadjriah Nurdiarsih, Aditia Saputra, diperbarui 21 Okt 2022, 11:24 WIB
Diterbitkan 21 Okt 2022, 10:20 WIB
6 Potret Krisdayanti Jadi Dosen Tamu di UB, Bikin Mahasiswa Jadi Semangat
Krisdayanti mendapatkan kesempatan yang cukup langka. Dirinya menjadi dosen tamu di Universitas Brawijaya (UB) pada Selasa (18/10/2022)
Foto 1 dari 5
Krisdayanti
Ini dia momen saat Krisdayanti menjadi dosen tamu di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Brawijaya. (Instagram @krisdayantilemos)
Foto 2 dari 5
Krisdayanti
Krisdayanti senang melihat antusiasme mahasiswa di kuliah tamunya yang tinggi. (Instagram @krisdayantilemos)
Foto 3 dari 5
Krisdayanti
Krisdayanti sendiri diundang langsung dari dosen-dosen FISIP UB untuk menjadi dosen tamu. (Instagram @krisdayantilemos)
Foto 4 dari 5
Krisdayanti
Para mahasiswa tampak bersemangat melakukan sesi tanya jawab dengan Krisdayanti, bahkan beberapa mahasiswa memanggil KD dengan sebutan 'Mimi'. (Instagram @krisdayantilemos)
Foto 5 dari 5
Krisdayanti
Krisdayanti sendiri adalah anggota DPR RI Komisi IX dari fraksi PDI Perjuangan dan memiliki masa bakti hingga 2024 mendatang. (Instagram @krisdayantilemos)