HEADLINE HARI INI
Momen PM Selandia Baru Jacinda Ardern Mengundurkan Diri, Peluk Tunangan
Sambil menahan air mata, PM Selandia Baru Jacinda Ardern mengatakan kepada wartawan bahwa 7 Februari akan menjadi hari terakhir di kantor. Pengumuman mengejutkan itu disampaikan Ardern dalam pertemuan kaukus tahunan partai. Ardern mengatakan "sudah saatnya" untuk dia melepas jabatan yang diemban sejak 2017 itu. Di momen ini juga Jacinda Ardern langsung mengajak menikah tunangannya Clark Gayford.
Foto 1 dari 6
Perdana Menteri Selandia Baru Jacinda Ardern (kanan) memeluk tunangannya Clark Gayford setelah mengumumkan pengunduran dirinya pada konferensi pers di Napier, Selandia Baru, Kamis (19/1/2023). Sambil menahan air mata, Ardern mengatakan kepada wartawan bahwa 7 Februari akan menjadi miliknya hari terakhir di kantor. (Mark MItchell/New Zealand Herald via AP)
Foto 2 dari 6
Foto 3 dari 6
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Jacinda Ardern menangis saat mengumumkan pengunduran dirinya menjadi PM Selandia Baru pada konferensi pers di Napier, Selandia Baru, Kamis (19/1/2023). Ardern menjadi kepala pemerintahan perempuan termuda di dunia usai terpilih sebagai perdana menteri pada 2017. Saat itu usianya 37 tahun. (Warren Buckland/New Zealand Herald via AP)
Foto 5 dari 6
Perdana Menteri Selandia Baru Jacinda Ardern (kanan) memeluk tunangannya Clark Gayford setelah mengumumkan pengunduran dirinya pada konferensi pers di Napier, Selandia Baru, Kamis (19/1/2023). Alasan pribadi menjadi latar belakang pengunduran dirinya yang terkesan mendadak tersebut. (Mark MItchell/New Zealand Herald via AP)
Foto 6 dari 6
Perdana Menteri Selandia Baru Jacinda Ardern memeluk tunangannya Clark Gayford setelah mengumumkan pengunduran dirinya pada konferensi pers di Napier, Selandia Baru, Kamis (19/1/2023). Saat memberikan pengumuman, Jacinda melakukan hal yang mengejutkan, yakni langsung mengajaknya menikah Clark Gayford. (Mark MItchell/New Zealand Herald via AP)
More News
- Rekomendasi