HEADLINE HARI INI
Potret Kebersamaan Abby Choi dengan Mantan Kakak Ipar, Sopir Pribadi yang Sering Dibantu tapi Kini Jadi Tersangka Pembunuhannya
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4339325/original/006102800_1677487597-87663534_2492261441038524_7505003454453832819_n1.jpg)
Anthony Kwong dan mendiang Abby Choi. (Instagram/ da_monkkk)
Kasus pembunuhan dan mutilasi dengan korban sosialita Abby Choi menggegerkan publik. Bukan hanya karena kasus ini terbilang sangat sadis, tapi juga pelakuya adalah orang-orang dekat yang mendapat bantuan finansial dari korban semasa hidup. Salah satunya adalah Anthony Kwong, mantan kakak ipar Abby Choi.
Foto 1 dari 6
Foto 2 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4339325/original/006102800_1677487597-87663534_2492261441038524_7505003454453832819_n1.jpg)
Anthony Kwong dan mendiang Abby Choi. (Instagram/ da_monkkk)
Abby Choi disebut sering membantu keluarga mantan suaminya secara finansial. Bahkan Anthony, sang mantan kakak ipar, ia rekrut sebagai sopir pribadinya. Sebaliknya, di media sosialnya, Anthony kerap mengabadikan foto bersama Abby. (Instagram/ da_monkkk)
Foto 3 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4339327/original/049971000_1677487597-108225427_103326418093205_7064825742537409349_n1.jpg)
Anthony Kwong dan mendiang Abby Choi. (Instagram/ da_monkkk)
Anthony Kwong cukup sering mengunggah foto bersama mendiang Abby Choi. Bahkan ia menggunakan tagar "sis" atau saudari perempuan dan juga "family" dalam unggahan yang menampilkan mendiang. "Happi bday!! ๐๐Wish you a good one. #broandsislove #family #happybday" tulisnya dalam unggahan ini. (Instagram/ da_monkkk)
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Berakhir Membara, Aksi Unjuk Rasa Indonesia Gelap Koalisi Masyarakat Sipil
-
Berita Foto Potret Dedi Mulyadi Dilantik Gubernur Jabar di Istana Negara, Ditemani Putri Bungsu
-
Berita Foto Kondisi Kesehatan Paus Fransiskus Dikabarkan Membaik
-
Berita Foto Sambut Ramadan, Masyarakat Adat Bonokeling Gelar Tradisi Unggah-unggahan