HEADLINE HARI INI
Usai Libur Lebaran 2025, IHSG Dibuka Anjlok 9 Persen
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5182430/original/041016500_1744088912-20250408-Perdagangan_Saham-AFP_1.jpg)
Usai Libur Lebaran 2025, IHSG Dibuka Anjlok 9 Persen
Pada pembukaan pasar usai libur Lebaran 2025, Selasa (8/4/2025), saham-saham Indonesia merosot lebih dari sembilan persen ke level 5.912. Faktor kebijakan tarif impor global Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump masih diduga kuat menjadi faktor yang sangat memengaruhi IHSG di Indonesia. Melansir data RTI, pada pukul 09.38 WIB, IHSG bergerak di posisi 5.987 atau turun 522,92 poin (8,03 persen) dibanding penutupan sebelumnya pada level 6.510. BEI pun sempat menghentikan sementara perdagangan (trading halt) selama 30 menit.
Foto 1 dari 6
Foto 2 dari 6
Foto 3 dari 6
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Potret Mahalini dan Rizky Febian Rayakan Tanggal 10, Bak ABG Meski Sudah Jadi Orang Tua
-
Berita Foto Sejumlah Pesohor Hadiri Prosesi Pemakaman Penyanyi dan Artis Legendaris Titiek Puspa
-
Berita Foto Haru Selimuti Pemakaman Penyanyi dan Artis Senior Titiek Puspa
-
Berita Foto Pencarian Korban Kecelakaan Helikopter di Sungai Hudson Terus Diupayakan
Tag Terkait