Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI

oleh Johan Fatzry, diperbarui 22 Mei 2023, 17:35 WIB
Diterbitkan 22 Mei 2023 17:35 WIB
Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI
Dua calon pemain Timnas Indonesia Ivar Jenner dan Rafael Struick resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah menjalani sumpah kewarganegaraan di Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Cawang, Senin (22/5/2023).
Foto 1 dari 5
Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI
Ivar Jenner (kiri) dan Rafael Struick berpose usai menjalani sumpah kewarganegaraan di Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Cawang, Senin (22/5/2023). (Foto:Dok PSSI)
Foto 2 dari 5
Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI
Ivar Jenner dan Rafael Struick selesai menjalani sumpah WNI pukul 11.40 WIB. (Foto:Dok PSSI)
Foto 3 dari 5
Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI
Dengan menggunakan jas hitam, celana panjang hitam, peci hitam, kemeja putih, dan dasi merah, Ivar Jenner dan Rafael Struick dengan lantang mengucap sumpah dan janji setia menjadi WNI.
Foto 4 dari 5
Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI
Dua pemain kelahiran Belanda yaitu Ivar Jenner dan Rafael Struick resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI). (Foto:Dok PSSI)
Foto 5 dari 5
Momen Ivar Jenner dan Rafael Struick Resmi Jadi WNI
Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengucapkan selamat atas rampungnya proses naturalisasi Rafael William Struick dan Ivar Jenner. Erick mengatakan Jenner yang saat ini membela FC Utrecht II dan Struick di ADO Denhaag, Belanda, memiliki komitmen penuh untuk membela Indonesia. (Foto:Dok PSSI)