HEADLINE HARI INI
Minta Doa Untuk Lahiran, Ini Momen Maternity Shoot Estelle Linden Bersama Suami
Beberapa hari terakhir ini Estelle Linden sudah berada di rumah sakit untuk persiapan melahirkan. Dalam media sosial Instagramnya, ia mengunggah video sambil meminta doa untuk jalani lahiran anak pertamanya. Selain itu belakangan ia juga mengunggah momen maternity shoot yang menuai banyak pujian dari netizen saat bersama suami.
Foto 1 dari 4
Foto 2 dari 4
Sejak beberapa hari terakhir, Estelle Linden yang sudah berada di rumah sakit ini ditemani dengan setia oleh sang suami. "21 jam induksi trus 7 jam sampai full pembukaan. Rasanya campur aduk, diuji banget jiwa dan raga gak pake epidural, sampai akhirnya setelah 21 jam aku gak sanggup." tulis Estelle Linden. (Liputan6.com/IG/@estelleelinden)
Foto 3 dari 4
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
More News
Tag Terkait
- Rekomendasi