Potret Seru Indah Kalalo Naik Balon Udara saat Liburan di Turki
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4506371/original/006742900_1689670958-rfe.jpg)
Potret Seru Indah Kalalo Naik Balon Udara saat Liburan di Turki
Model dan aktris Indah Kalalo beberapa waktu belakangan ini tengah menikmati momen liburan ke Turki. Dalam liburannya tersebut, ia mengajak buah hati dan suaminya Justin Werner menikmati serunya naik balon udara. Keseruan liburannya ini banyak ia bagikan dalam media sosial Instagramnya.
Foto 1 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4506371/original/006742900_1689670958-rfe.jpg)
Potret Seru Indah Kalalo Naik Balon Udara saat Liburan di Turki
Turki, memang menjadi destinasi pilihan wisata banyak selebriti. Salah satu yang banyak dikunjungi para selebriti saat liburan ke Turki adalah Cappadocia dimana bisa menikmati serunya naik balon udara. Dalam momen seru tersebut, Indah Kalalo pun turut mengajak ketiga buah hatinya menikmati keseruan. (Liputan6.com/IG/@indahkalalo)
Foto 2 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4506372/original/068433700_1689670958-fe.jpg)
Potret Seru Indah Kalalo Naik Balon Udara saat Liburan di Turki
Kurang lengkap bila liburan ke Turki belum abadikan potret keren memakai busana khas setempat. Tampil bak keluarga sultan, sosok Indah Kalalo dan suami ini banyak dipuji oleh netizen. Penampilan model ini pun terlihat menawan. (Liputan6.com/IG/@indahkalalo)
Foto 3 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4506373/original/023077100_1689670959-rgf.jpg)
Potret Seru Indah Kalalo Naik Balon Udara saat Liburan di Turki
Memiliki suami asal Autralia yang bekerja di pertambangan, momen kebersamaan keduanya sering diisi untuk berkumpul bersama. Seperti liburan, hingga staycation di Bali untuk mengobati kerinduan selama ditinggal bekerja. (Liputan6.com/IG/@indahkalalo)
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4506374/original/070142800_1689670959-rg.jpg)
Potret Seru Indah Kalalo Naik Balon Udara saat Liburan di Turki
Memang selama ini Indah Kalalo kerap liburan ke luar negeri belakangan ini sambil ditemani suami dan anak-anak. Model yang hampir berusia kepala empat ini pun kerap dipuji karena tampil awet muda dan menawan meski sudah memiliki tiga orang anak. (Liputan6.com/IG/@indahkalalo)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Banjir Rendam Lantai Satu Pasar Cipulir, Aktivitas Perdagangan Terganggu
-
Berita Foto Luapan Kali Angke Banjiri Perumahan Ciledug Indah 1 Kota Tangerang Banten
-
Berita Foto Banjir Rendam Permukiman Warga di Perumahan Vila Nusa Indah 3 Bogor
-
Berita Foto Kali Angke Meluap, Jalur Penghubung Jakarta dan Kota Tangerang Terendam Banjir
Tag Terkait