Melihat Pesawat Tempur Rafale Milik Prancis di Lanud Halim Perdanakusuma

oleh Johan Fatzry, diperbarui 26 Jul 2023, 17:35 WIB
Diterbitkan 26 Jul 2023 17:35 WIB
Pesawat Tempur Rafale
Pesawat tersebut baru saja menjalani Misi Pegasus 2023. Pesawat tersebut singgah setelah angkatan udara Prancis mengikuti rangkaian latihan di kawasan Pasifik. Total ada 20 pesawat milik Angkatan Udara Prancis yang dikerahkan dalam misi Pegasus 2023. Direncanakan, selama sepekan di Indonesia, AU Perancis akan melaksanakan sejumlah kegiatan bersama dengan TNI AU.
Foto 1 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Pesawat tempur Rafale parkir di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (26/7/2023). (merdeka.com/imam buhori)
Foto 2 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Pesawat tersebut baru saja menjalani Misi Pegasus 2023. (merdeka.com/imam buhori)
Foto 3 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Pesawat tersebut singgah setelah angkatan udara Prancis mengikuti rangkaian latihan di kawasan Pasifik.(merdeka.com/imam buhori)
Foto 4 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Total ada 20 pesawat milik Angkatan Udara Prancis yang dikerahkan dalam misi Pegasus 2023. (merdeka.com/imam buhori)
Foto 5 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Direncanakan, selama sepekan di Indonesia, AU Perancis akan melaksanakan sejumlah kegiatan bersama dengan TNI AU. (merdeka.com/imam buhori)
Foto 6 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Adapun sebagai informasi, Indonesia juga sedang memesan enam jet tempur Rafale dari Dassault Aviation dan dua pesawat angkut Airbus A400M dari Airbus Defense. (merdeka.com/imam buhori)
Foto 7 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Sebanyak 6 pesawat tempur generasi empat dari Prancis, pesawat canggih tersebut digadang-gadang untuk di beli oleh menteri pertahanan Prabowo Subianto. (merdeka.com/imam buhori)
Foto 8 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Rombongan militer udara Prancis ini merupakan bagian dari kerjasama antara TNI AU dan AU Prancis. (merdeka.com/imam buhori)
Foto 9 dari 9
Pesawat Tempur Rafale
Kegiatan ini sekaligus kelanjutan dari persinggahan misi Jeanne d’Arc 23 dan latihan Garuda Guerrier, serta pemberdayaan industri aeronautika pertahanan Prancis.(merdeka.com/imam buhori)