HEADLINE HARI INI
Diguyur Hujan Lebat, Lokasi Festival Musik Metal Wacken Open Air Tergenang Lumpur
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4526137/original/034378700_1691143689-20230804-Wacken-Open-Air-_WOA_-AP-1.jpg)
Wacken Open Air (WOA)
Festival musik metal Wacken Open Air dibuka dengan penonton yang berkurang setelah hujan terus-menerus membuat tanah menjadi lumpur. Penyelenggara terpaksa untuk menghentikan semua pendatang baru yang ingin menyaksikan Wacken Open Air akibat lokasi yang berlumpur.
Foto 1 dari 9
Foto 2 dari 9
Foto 3 dari 9
Foto 4 dari 9
Berita Terkait
Foto 5 dari 9
Foto 6 dari 9
Foto 7 dari 9
Foto 8 dari 9
Foto 9 dari 9
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4526159/original/022407400_1691144420-20230804-Wacken-Open-Air-_WOA_-AP-9.jpg)
Wacken Open Air (WOA)
Dalam pernyataan yang diposting di situs web festival, penyelenggara mengatakan bahwa "mempertimbangkan kondisi cuaca, kapasitas pengunjung yang masuk akal untuk Wacken Open Air 2023 kini telah tercapai. Kami sangat sedih, tetapi sayangnya situasi cuaca sulit yang terus berlanjut membuat kami tidak punya pilihan lain". (Christian Charisius/dpa via AP)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Potret Perayaan 3 Bulan Baby Hagia Anak Jessica Iskandar, Hangat Bareng Keluarga
-
Berita Foto Kebersamaan Ramadan, Hangatnya Buka Puasa Bersama di Masjid Istiqlal
-
Berita Foto Bekasi Lumpuh, Banjir Rendam Permukiman hingga Perkantoran
-
Berita Foto Banjir Rendam Lantai Satu Pasar Cipulir, Aktivitas Perdagangan Terganggu
Tag Terkait