Neymar Lewati Rekor Pele Jadi Pencetak Gol Terbanyak Sepanjang Masa Brasil

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 09 Sep 2023, 12:17 WIB
Diterbitkan 09 Sep 2023, 13:00 WIB
Neymar
Neymar melampaui Pele sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa Brasil dengan dua gol di babak kedua dalam kemenangan 5-1 atas Bolivia di kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL
Foto 1 dari 8
Neymar
Penyerang Brasil Neymar berselebrasi setelah mencetak gol kelima timnya ke gawang Bolivia pada kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL di stadion Mangueirao, Sabtu (9/9/2023). (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 2 dari 8
Neymar
Neymar Jr, mencatat rekor usai menyalip jumlah gol Pele setelah pertandingan kontra Bolivia. (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 3 dari 8
Neymar
Neymar jadi top skor sepanjang masa timnas Brasil yang sebelumnya dipegang oleh legenda, Pele! (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 4 dari 8
Neymar
Rekor ini dipecahkan Neymar saat melawan Bolivia pada kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL dengan skor 5-1. (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 5 dari 8
Neymar
Pemain berusia 31 tahun itu berkontribusi dengan mencetak dua gol dan satu assist yang disarangkan Brasil ke gawang lawan. (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 6 dari 8
Neymar
Dua gol tersebut membawa Neymar jadi top skor sepanjang masa timnas Brasil. (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 7 dari 8
Neymar
Neymar sudah mencatatkan 79 gol sejauh ini dari 125 laga bersama Seleccao. (AP Photo/Bruna Prado)
Foto 8 dari 8
Neymar
Sebelum laga ini, Neymar telah mengemas 77 gol atau menyamai top skor sebelumnya yang dipegang oleh legenda Brasil lainnya, Pele. (AP Photo/Bruna Prado)