Musim Kemarau, Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 13 Sep 2023, 20:05 WIB
Diterbitkan 13 Sep 2023 20:05 WIB
Musim Kemarau, Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Debit air sungai Ciliwung di Bendung Katulampa mengalami penyusutan dengan tinggi muka air (TMA) hanya nol centimeter karena kawasan hulu atau puncak, Kabupaten Bogor, tidak mengalami hujan deras sejak bulan Juni.
Foto 1 dari 9
Musim Kemarau, Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Pengendara motor melintas di atas Jembatan Bendung Katulampa, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu (13/9/2023). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 2 dari 9
Musim Kemarau, Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Debit air sungai Ciliwung di Bendung Katulampa mengalami penyusutan dengan tinggi muka air (TMA) hanya nol centimeter karena kawasan hulu atau puncak, Kabupaten Bogor, tidak mengalami hujan deras sejak bulan Juni. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 3 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Debit air Sungai Ciliwung di Bendung Katulampa dilaporkan terus berkurang sejak Juni 2023. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 4 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Warga setempat masih beraktivitas di sekitar aliran yang dangkal. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 5 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Sebelumnya dilaporkan tinggi muka air (TMA) di Bendung Katulampa berada di titik nol sentimeter sejak awal Juni 2023. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 6 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Kondisinya dilaporkan masih serupa hingga sekarang. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 7 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Hanya sedikit genangan air di antara bebatuan. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 8 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Pengendara motor melintas di atas Jembatan Bendung Katulampa, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu (13/9/2023). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 9 dari 9
Bendung Katulampa Nyaris Tanpa Air
Warga beraktivitas di sekitar Bendung Katulampa, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu (13/9/2023). (Liputan6.com/Herman Zakharia)