Taklukkan Crystal Palace, Manchester United Lolos ke 16 Besar Carabao Cup 2023/2024
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4589792/original/078515800_1695772657-20230927-Manchester-United-Vs-Crystal-Palace-AP-1.jpg)
Manchester United Vs Crystal Palace
Manchester United menang 3-0 atas Crystal Palace pada pertandingan sepak bola putaran ketiga Piala Liga Inggris atau Carabao Cup 2023/2024. Ketiga gol kemenangan Manchester United dicetak Alejandro Garnacho, Casemiro, dan Anthony Martial. Crystal Palace gagal mengejar ketinggalan meski beberapa kali memperoleh peluang.
Foto 1 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4589792/original/078515800_1695772657-20230927-Manchester-United-Vs-Crystal-Palace-AP-1.jpg)
Manchester United Vs Crystal Palace
Pemain Manchester United Raphael Varane (kanan) berebut bola dengan pemain Crystal Palace Jean-Philippe Mateta pada pertandingan sepak bola putaran ketiga Piala Liga Inggris atau Carabao Cup 2023/2024 di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, Selasa (26/9/2023). Manchester United menang 3-0 atas Crystal Palace. (AP Photo/Dave Thompson)
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4589798/original/013564000_1695773132-20230927-Manchester-United-Vs-Crystal-Palace-AP-6.jpg)
Manchester United Vs Crystal Palace
Di babak kedua, Manchester United tetap tampil menyerang dan tidak memberikan kesempatan kepada Crystal Palace untuk menyerang. Manchester United kembali menambah keunggulan melalui gol Anthony Martial di menit ke-55 memanfaatkan assist Casemiro. (AP Photo/Dave Thompson)
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
More News
-
Berita Foto Suhu Panas, Kegiatan Belajar Mengajar di Manila Dihentikan Sementara
-
Berita Foto Momen di Times Square New York Saat Ramadan, Umat Muslim Berbuka Puasa dan Salat Tarawih Bersama
-
Berita Foto Potret Fiersa Besari di Puncak Gunung di Indonesia, Sebuah Perjuangan
-
Berita Foto Evakuasi Warga Terdampak Banjir Luapan Kali Ciliwung Jakarta
Tag Terkait