Kemeriahan New York Comic Con 2023, Tempat Para Penggemar Komik hingga Anime Berkumpul

oleh Arnaz Sofian, diperbarui 14 Okt 2023, 15:04 WIB
Diterbitkan 14 Okt 2023, 15:05 WIB
New York Comic Con (NYCC) 2023
New York Comic Con (NYCC) adalah konvensi buku komik terbesar di Amerika Utara. Acara yang berlasngung selama empat hari ini dihadiri oleh penggemar komik, anime, novel grafis, permainan video, mainan, film, dan televisi.
Foto 1 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
Peserta yang berpakaian perawat Silent Hill berpose saat New York Comic Con (NYCC) di Jacob K. Javits Convention Center, New York, Amerika Serikat, Jumat (13/10/2023). New York Comic Con atau NYCC adalah konvensi buku komik terbesar di Amerika Utara. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 2 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
Perayaan yang berlasngung selama empat hari ini dihadiri oleh penggemar komik, anime, novel grafis, permainan video, mainan, film, dan televisi. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 3 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
Para tamu menghadiri acara dengan memamerkan kostum cosplay, meminta tanda tangan aktor, penulis, dan artis terkenal, dan untuk menghadiri panel, lokakarya, kedai jualan, dan melihat pemutaran perdana. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 4 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
NYCC sering dihadiri oleh sejumlah aktor dan sutradara terkemuka Hollywood. Selain itu, banyak juga sejumlah nama paling hebat dalam dunia manga dan komik. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 5 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
NYCC sering menjadi tempat di mana sebagian besar trailer film ditayangkan pertama kali, dan seluruh pemain dari acara TV dan film superhero dapat dijangkau untuk tanya-jawab. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 6 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
Para profesional dalam industri ini memandang NYCC sebagai acara serius. Jumlah pengunjung yang hadir bisa lebih dari 130.000 tiap harinya. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 7 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
Tiket (baik untuk hari biasa maupun akhir pekan) harus dibeli sebelumnya, dan sering sudah habis terjual pada hari mulai dijual. (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)
Foto 8 dari 8
New York Comic Con (NYCC) 2023
Seorang peserta berpakaian seperti Billy the Puppet dari Saw saat memenghadiri New York Comic Con (NYCC) di Jacob K. Javits Convention Center, New York, Amerika Serikat, Kamis (12/10/2023). (Photo by Charles Sykes/Invision/AP)