Deretan Mawar di Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 09 Nov 2023, 19:13 WIB
Diterbitkan 09 Nov 2023, 18:35 WIB
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Jerman memperingati 34 tahun runtuhnya Tembok Berlin. Peringatan tersebut dihadiri oleh pasangan kerajaan Norwegia. Pada 9 November 1989, Tembok Berlin runtuh. Runtuhnya Tembok Berlin menandai kebangkitan demokrasi dan kebebasan di Jerman. Serta berakhirnya paham komunisme di Jerman dan kawasan Eropa Timur.
Foto 1 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Seorang pria meletakkan bunga mawar di tembok selama peringatan runtuhnya Tembok Berlin, di bekas jalur perbatasan antara Berlin Timur dan Berlin Barat, di Bernauer Strasse, pada tanggal 9 November 2023. (Odd ANDERSEN/AFP)
Foto 2 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Jerman memperingati 34 tahun runtuhnya Tembok Berlin. (Odd ANDERSEN/AFP)
Foto 3 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Runtuhnya Tembok Berlin yang menandai penyatuan kembali negara Jerman. (Odd ANDERSEN/AFP)
Foto 4 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Pada 9 November 1989, Tembok Berlin runtuh. (Odd ANDERSEN/AFP)
Foto 5 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Runtuhnya Tembok Berlin menandai kebangkitan demokrasi dan kebebasan di Jerman. (Odd ANDERSEN/AFP)
Foto 6 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Serta berakhirnya paham komunisme di Jerman dan kawasan Eropa Timur. (Odd ANDERSEN/AFP)
Foto 7 dari 7
Peringatan 34 Tahun Runtuhnya Tembok Berlin
Orang-orang meletakkan bunga mawar di tembok selama peringatan runtuhnya Tembok Berlin, di bekas jalur perbatasan antara Berlin Timur dan Berlin Barat, di Bernauer Strasse, pada tanggal 9 November 2023. (Odd ANDERSEN/AFP)