Selena Gomez Isyaratkan Pensiun Jadi Penyanyi, Lebih Pilih Fokus Akting
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4709515/original/018806500_1704713950-1.jpg)
Selena Gomez Isyaratkan Pensiun Jadi Penyanyi, Lebih Pilih Fokus Akting
Selena Gomez rupanya berpikiran untuk pensiun sebagai penyanyi. Wanita kelahiran 22 Juli 1992 mengungkapkan niatnya untuk pensiun dari dunia musik dalam sebuah wawancara terbarunya. Ia berlasan ingin fokus pada karier aktingnya dibanding musik.
Foto 1 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4709515/original/018806500_1704713950-1.jpg)
Selena Gomez Isyaratkan Pensiun Jadi Penyanyi, Lebih Pilih Fokus Akting
Dilansir Liputan6.com dari E! News, Senin (8/1/2024), Selena Gomez mengisyaratkan dirinya akan berhenti menjadi penyanyi. Ia pun mengungkapkan rencananya untuk fokus pada salah satu kariernya di dunia entertainment. (Liputan6.com/IG/@selenagomez)
Foto 2 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4709516/original/030767500_1704713951-2.jpg)
Selena Gomez Isyaratkan Pensiun Jadi Penyanyi, Lebih Pilih Fokus Akting
Bahkan, Selena Gomez mengungkapkan untuk kemungkinan memilih fokus pada karier aktingnya dibandingkan bernyanyi. Meski begitu, ia juga menyebutkan akan merilis album baru di 2024 yang kemungkinan juga menjadi album terakhirnya. (Liputan6.com/IG/@selenagomez)
Foto 3 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4709517/original/086506300_1704713951-3.jpg)
Selena Gomez Isyaratkan Pensiun Jadi Penyanyi, Lebih Pilih Fokus Akting
Keputusan Selena Gomez yang mengisyaratkan akan berhenti menjadi penyanyi ini langsung menjadi sorotan netizen. Pasalnya, dirinya juga terbilang sukses sebagai seorang musisi dengan berbagai lagu populernya.(Liputan6.com/IG/@selenagomez)
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4709518/original/030799600_1704713952-4.jpg)
Selena Gomez Isyaratkan Pensiun Jadi Penyanyi, Lebih Pilih Fokus Akting
Namun, lebih lanjut Selena juga menyebutkan jika menjadi seorang penyanyi bukanlah niatnya saat awal melainkan aktris. Namun, suara emas dan bakat bermusik yang ia miliki sebatas hobi juga membawa karier cemerlang. (Liputan6.com/IG/@selenagomez)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Kehangatan Ramadan di Masjid Paling Ujung Kutub Utara
-
Berita Foto Hasil Liga Champions 2024/2025: 10 Pemain Barcelona Bungkam Benfica
-
Berita Foto Gol Harvey Elliott Buka Peluang Liverpool Lolos ke Perempat Final Liga Champions 2024/2025
-
Berita Foto Potret Ersya Aurelia di Balik Layar Syuting FTV, Tampil Tomboi Berperan Sebagai Sopir