KPU Siapkan Indonesia Election Visit Program pada Pemilu 2024

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 13 Feb 2024, 05:57 WIB
Diterbitkan 12 Feb 2024, 18:05 WIB
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
KPU menyiapkan Indonesia Election Visit Program (IEVP) pada Pemilu 2024. Ketua KPU Hasyim Asy'ari mengatakan program election visit dilaksanakan untuk memberikan kesempatan kepada berbagai pihak mengikuti perkembangan pemilu di Indonesia. Menurut Hasyim Asy'ari, ada banyak negara yang ingin melihat langsung pelaksanaan Pemilu di Indonesia.
Foto 1 dari 6
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia, Hasyim Asyari (tengah) didampingi anggota KPU August Mellaz (kiri) dan Mochammad Afifuddin (kanan) memberikan keterangan di kantor KPU, Jakarta, Senin (12/2/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 2 dari 6
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
Dalam keterangannya, KPU membahas sejumlah persiapan Indonesia Election Visit Program (IEVP) pada Pemilu 2024. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 3 dari 6
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
Ketua KPU Hasyim Asy'ari mengatakan program election visit dilaksanakan untuk memberikan kesempatan kepada berbagai pihak mengikuti perkembangan pemilu di Indonesia. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 4 dari 6
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
Menurut Hasyim Asy'ari, ada banyak negara yang ingin melihat langsung pelaksanaan Pemilu di Indonesia. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 5 dari 6
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
Ini dikarenakan, Indonesia dikenal sebagai negara dengan pelaksanaan pemilu yang cukup rumit. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 6 dari 6
KPU Siapkan Program Indonesia Election Visit pada Pemilu 2024
Dan Pemilu di Indonesia juga dikenal memiliki durasi yang pendek yakni dimulai pada pukul 07.00 dan berakhir pada 13.00 waktu setempat. (Liputan6.com/Angga Yuniar)