Petugas Keamanan Bersenjata Lengkap Jaga Kebaktian Minggu Paskah di Sri Lanka

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 31 Mar 2024, 15:35 WIB
Diterbitkan 31 Mar 2024 15:35 WIB
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Kebaktian Minggu Paskah di Gereja Santo Sebastian, Katuwapitiya, Sri Lanka dijaga ketat petugas keamanan. Kebaktian ini juga menandai tahun kelima serangan Minggu Paskah yang terjadi pada 2019 lalu. Kebaktian dan perjamuan ini sebagai bagian dari perayaan Pekan Suci Paskah.
Foto 1 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Petugas keamanan berjaga-jaga menjelang kebaktian Minggu Paskah untuk memperingati kebangkitan Yesus sebagai bagian dari perayaan Pekan Suci dan untuk menandai ulang tahun kelima serangan Minggu Paskah, di Gereja Santo Sebastian di Katuwapitiya pada 31 Maret 2024. (Foto oleh Ishara S. KODIKARA / AFP)
Foto 2 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Seorang imam Katolik memberikan perjamuan kudus kepada seorang jemaat selama kebaktian Minggu Paskah untuk memperingati kebangkitan Yesus di Gereja Santo Sebastian di Katuwapitiya pada 31 Maret 2024. (Ishara S. KODIKARA/AFP)
Foto 3 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Kebaktian dan perjamuan ini sebagai bagian dari perayaan Pekan Suci Paskah. (Ishara S. KODIKARA/AFP)
Foto 4 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Pekan ini merupakan peringatan atas peristiwa penyaliban, wafat, dan kebangkitan Yesus Kristus, yang menjadi inti iman Kristiani. (Ishara S. KODIKARA/AFP)
Foto 5 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Sebelumnya, umat Kristiani juga menjalani ibadah misa Tri Hari Suci jelang perayaan Paskah 2024. (Ishara S. KODIKARA/AFP)
Foto 6 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Tri Hari Suci atau tiga hari suci terdiri dari Misa Kamis Putih, Jumat Agung, dan Sabtu Suci. (Ishara S. KODIKARA/AFP)
Foto 7 dari 7
Petugas Keamanan Bersenjata Jaga Perayaan Paskah di Sri Lanka
Paskah menjadi momen yang membahagiakan bagi umat Kristiani atas kebangkitan Yesus Kristus. (Ishara S. KODIKARA/AFP)