Persiapan Portugal Jelang Hadapi Slovenia di Babak 16 Besar Euro 2024
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4879694/original/094228200_1719802850-20240701-Latihan_Portugal-AFP_1.jpg)
Latihan Portugal Jelang Hadapi Slovenia di Babak 16 Besar Euro 2024
Pemain timnas Portugal mengikuti sesi latihan di Harsewinkel, pada 30 Juni 2024. Latihan ini persiapan jelang menghadapi Slovenia di babak 16 besar Euro 2024. Pertandingan Portugal melawan Slovenia akan berlangsung di Deutsche Bank Park (Frankfurt Arena) pada Selasa 2 Juli 2024 pukul 02:00 WIB dini hari. Pertandingan ini menjadi yang pertemuan yang kedua bagi Portugal dan Slovenia. Sebelumnya, kedua timnas tersebut pernah bertanding pada laga uji coba jelang Euro 2024. Saat itu, Portugal harus menelan pil pahit kekalahan 0-2 dari Slovenia.
Foto 1 dari 7
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
Foto 7 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4879700/original/099410300_1719802853-20240701-Latihan_Portugal-AFP_7.jpg)
Latihan Portugal Jelang Hadapi Slovenia di Babak 16 Besar Euro 2024
Pertandingan ini menjadi yang pertemuan yang kedua bagi Portugal dan Slovenia. Sebelumnya, Portugal dan Slovenia pernah bertanding pada uji coba jelang Euro 2024. Saat itu, Portugal harus menelan pil pahit kekalahan 0-2 dari Slovenia. (PATRICIA DE MELO MOREIRA/AFP)
More News
-
Berita Foto Momen di Times Square New York Saat Ramadan, Umat Muslim Berbuka Puasa dan Salat Tarawih Bersama
-
Berita Foto Potret Fiersa Besari di Puncak Gunung di Indonesia, Sebuah Perjuangan
-
Berita Foto Evakuasi Warga Terdampak Banjir Luapan Kali Ciliwung Jakarta
-
Berita Foto Banjir Luapan Kali Ciliwung, 62 RT di Jakarta Terdampak
Tag Terkait