HEADLINE HARI INI
Anthony Sinisuka Ginting dan Gregoria Mariska Tunjung Petik Kemenangan Pertama di Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024
Anthony Sinisuka Ginting berhasil memetik kemenangan pada penampilan perdana di bulu tangkis Olimpiade 2024. Anthony Sinisuka Ginting menaklukkan Howard Shu dari Amerika Serikat dua set langsung 21-14 dan 21-8. Di sektor putri, Gregoria Mariska Tunjung meraih hasil positif di laga pertama grup G bulu tangkis Olimpiade Paris 2024. Gregoria Mariska Tunjung mengalahkan Polina Buhrova dari Ukraina dengan dua set langsung 21-10 dan 21-15 dalam waktu 30 menit.
Foto 1 dari 5
Foto 2 dari 5
Foto 3 dari 5
Foto 4 dari 5
Berita Terkait
Foto 5 dari 5
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
More News
Tag Terkait
- Rekomendasi