Proyek Perluasan Stasiun Tanah Abang Terus Dikerjakan
![Proyek Perluasan Stasiun Tanah Abang Terus Dikerjakan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/aYHJzQ0-TQCoqCZWmaapBQRJVpE=/800x400/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4913640/original/009512700_1723196082-20240809-Perluasan_Stasiun_Tanah_Abang-ANG_1.jpg)
Proyek Perluasan Stasiun Tanah Abang Terus Dikerjakan
Proyek perluasan stasiun Tanah Abang di Jakarta masih terus dikerjakan. Proyek perluasan itu meliputi penambahan jalur dari empat menjadi enam, penambahan peron dari dua menjadi empat, penataan fasilitas integrasi antarmoda. Selain itu, juga dibangun sejumlah fasilitas tambahan untuk menunjang kenyamanan dan kemudahan penumpang Commuter Line Jabodetabek seperti penambahan akses masuk stasiun.
Foto 1 dari 7
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
Foto 7 dari 7
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto 2025, Vidio Perkuat Posisi sebagai OTT Paling Produktif di Indonesia
-
Berita Foto Tampil dengan Konsep Baru, Transformasi Plaza Semanggi Jadi Lippo Mall Nusantara
-
Berita Foto Adik Ulang Tahun, Ini Potret Marshanda Bagikan Momen Kompak Bareng Alyssa
-
Berita Foto Cek Ketersediaan Gas 3 Kg, Pimpinan DPR Inspeksi ke Pengecer Sub-Pangkalan