HEADLINE HARI INI
Laga Awal Liga Italia 2024/2025, AC Milan Berbagi Poin dengan Torino
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4921172/original/095807100_1723939767-20240818-AC_Milan_vs_Torino-AFP_1.jpg)
Laga Awal Liga Italia 2024/2025, AC Milan Berbagi Poin dengan Torino
Mengawali laga di Serie A 2024/2025, AC Milan berhasil menahan imbang Torino. I Rossoneri harus puas berbagi angka dengan tim tamu dengan skor 2-2. Torino unggul lebih dulu lewat gol bunuh diri pemain AC Milan Malick Thiaw pada menit ke-30 dan Duvan Zapata (68). Tertinggal 0-2, tim asuhan Paulo Fonseca bangkit dan mengejar ketertinggalan. Gol Alvaro Morata pada menit ke-89 dan Noah Okafor (90+5) berhasil menyelamatkan muka AC Milan dari kekalahan.
Foto 1 dari 7
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
Foto 7 dari 7
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
More News
-
Berita Foto Pemotretan Laura Moane Bertema Snow White, Pancarkan Pesona Bak Karakter Disney
-
Berita Foto Kalah dari Aston Villa, PSG Raih Tiket Semifinal Liga Champions 2024/2025
-
Berita Foto Kalah 1-3 dari Borussia Dortmund, Barcelona Tetap Melaju ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
-
Berita Foto Potret Baby Bump Dea Sahirah Istri Chand Kelvin, Menanti Bahagia Kelahiran Anak Pertama
Tag Terkait