HEADLINE HARI INI
Bahas Komitmen Kerjasama dan Kemitraan, Menhan Prabowo Subianto Temui PM Australia Anthony Albanese
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4923332/original/060294400_1724149109-20240820_Prabowo-AFP_1.jpg)
Bahas Komitmen Kerjasama dan Kemitraan, Prabowo Subianto Temui PM Australia Anthony Albanese
Menteri Pertahanan Indonesia yang juga Presiden terpilih pada Pemilu 2024, Prabowo Subianto melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri Australia Anthony Albanese di Canberra. Pertemuan membahas komitmen berkelanjutan Australia untuk bekerja sama dalam kemitraan dengan Indonesia. Kerjasama dan kemitraan tersebut dalam bidang ekonomi, keamanan, pertahanan dan transisi menuju nol emisi karbon yang menjadi prioritas bersama.
Foto 1 dari 5
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4923332/original/060294400_1724149109-20240820_Prabowo-AFP_1.jpg)
Bahas Komitmen Kerjasama dan Kemitraan, Prabowo Subianto Temui PM Australia Anthony Albanese
Foto selebaran yang diambil dan dirilis pada 20 Agustus 2024 oleh Tim Media Prabowo ini menunjukkan Menteri Pertahanan Indonesia yang juga Presiden terpilih pada Pemilu 2024, Prabowo Subianto (kiri) dan Perdana Menteri Australia Anthony Albanese (kanan) memberikan keterangan bersama setelah pertemuan bilateral di Canberra. (Handout/Tim Media Prabowo/AFP)
Foto 2 dari 5
Foto 3 dari 5
Foto 4 dari 5
Berita Terkait
Foto 5 dari 5
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Melihat Proses Daur Ulang Pakaian Bekas Menjadi Barang Siap Pakai
-
Berita Foto Potret Gisel dan Ibunda Nikmati Musim Semi di Korea, Jalani Masa Pemulihan Oplas
-
Berita Foto Produsen Tahu Tempe Keluhkan Kenaikan Harga Kedelai Impor
-
Berita Foto Tahan Imbang Bayern Munchen, Inter Milan Melaju ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
Tag Terkait