HEADLINE HARI INI
Protes Pengemudi Truk Lumpuhkan Ibu Kota Kolombia
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4936870/original/079960400_1725500871-Protes_Pengemudi_Truk_Melumpuhkan_Bogota__Kolombia-AP__1_.jpg)
Protes Pengemudi Truk Melumpuhkan Ibu Kota Kolombia
Protes para pengemudi truk di Kolombia, yang kini memasuki hari ketiga, telah melumpuhkan ibukota negara tersebut, Bogota. Setelah pertemuan kemarin dengan pemerintah gagal untuk mempersempit perbedaan, para pengemudi truk meninggalkan meja perundingan, menolak proposal pemerintah untuk menunda kenaikan harga diesel yang direncanakan untuk tahun 2025.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4936873/original/035514100_1725500968-Protes_Pengemudi_Truk_Melumpuhkan_Bogota__Kolombia-AP__4_.jpg)
Protes Pengemudi Truk Melumpuhkan Ibu Kota Kolombia
Para pengemudi truk telah melakukan protes sejak Senin atas kenaikan harga bahan bakar, yang telah meningkat hampir 2.000 peso (sekitar 50 sen) sejak bulan September, dan kenaikan lebih lanjut direncanakan akan dilakukan pada tahun depan. (AP Photo/Ivan Valencia)
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Foto Medina Dina dan Enzy Storia Jepretan Gading Marten, Kenang Momen di Paris
-
Berita Foto Jelang Idul Fitri, Permintaan Parcel Mulai Meningkat
-
Berita Foto Usai Tersungkur, OJK Terapkan Kebijakan Buyback Saham Tanpa RUPS
-
Berita Foto Perempat Final UEFA Nations League: Timnas Jerman Bersiap Ladeni Italia
Tag Terkait