HEADLINE HARI INI
Selasa Pekan Depan, Museum Nasional Indonesia Akan Kembali Dibuka untuk Umum
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4966367/original/070001000_1728633935-20241011-Museum_Nasional-HER_1.jpg)
Selasa Pekan Depan, Museum Nasional Indonesia Kembali Dibuka untuk Umum
Museum Nasional Indonesia (MNI) akan kembali dibuka untuk masyarakat umum mulai Selasa, 15 Oktober 2024 mendatang. Pembukaan kembali dilakukan setelah upaya revitalisasi terhadap enam ruang di gedung A yang mengalami kebakaran pada 16 September tahun 2023 lalu rampung dikerjakan. Penanggung Jawab Unit (PJU) Museum Nasional Indonesia, Ni Luh Putu Chandra Dewi mengatakan bahwa penampilan baru Museum Nasional Indonesia bakal digarap secara bertahap hingga Desember 2026.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
More News
-
Berita Foto Pemotretan Laura Moane Bertema Snow White, Pancarkan Pesona Bak Karakter Disney
-
Berita Foto Kalah dari Aston Villa, PSG Raih Tiket Semifinal Liga Champions 2024/2025
-
Berita Foto Kalah 1-3 dari Borussia Dortmund, Barcelona Tetap Melaju ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
-
Berita Foto Potret Baby Bump Dea Sahirah Istri Chand Kelvin, Menanti Bahagia Kelahiran Anak Pertama
Tag Terkait