HEADLINE HARI INI
Sejak Akhir September 2024, Korban Tewas Serangan Israel di Lebanon Capai 1.615 orang
Sejak 23 September 2024, serangan Israel di Lebanon telah menewaskan sedikitnya 1.615 orang. Angka ini akan terus bertambah, mengingat adanya kesenjangan dalam pencatatan data dan serangan Israel yang masih terus terjadi di Lebanon. Kementerian Kesehatan Lebanon mencatat, Israel kembali melakukan serangan pada Minggu (27/10/2024) kemarin di wilayah Lebanon selatan. 21 orang dinyatakan tewas dan puluhan lainnya mengalami luka-luka. Israel berdalih serangan mereka di Lebanon menargetkan kelompok Hizbullah.
Foto 1 dari 6
Foto 2 dari 6
Foto 3 dari 6
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
More News
Tag Terkait
- Rekomendasi