UPT Mabesal dan Koarmatim Menangi Pertandingan Perdana

oleh Ari, diperbarui 09 Jan 2015, 11:34 WIB
Diterbitkan 06 Jun 2012, 23:02 WIB
120605bbola3.jpg
Foto 1 dari 4
120605bbola3.jpg
Citizen6, Surabaya: Sementara itu untuk Cabor yang akan bertanding, Selasa (5/6), adalah pertandingkan Bolla Volley putra di Indoor Sport Koarmatim antara tim Marwiltim vs Pusnerbal, Kobangdikal vs Koarmatim dan AAL vs Lantamal V. (Pengirim: Penkobangdika
Foto 2 dari 4
120605bbola2.jpg
Citizen6, Surabaya: UPT Mabesal yang tergabung dengan Lantamal V, Marinir WilayahnTimur dan Puspenerbal di Pool A ini, menggilas Lantamal V dengan skor 3-2. (Pengirim: Penkobangdikal)
Foto 3 dari 4
120605bbola1.jpg
Citizen6, Surabaya: Tim sepakbola UPT Mabesal dan Koarmatim menangi pertandingan perdana atas lawannya di pool masing-masing pada Porwiltim TNI AL 2012 yang digelar di Lapangan Sepakbola Pasiran, Ujung Surabaya, Senin (4/6). (Pengirim: Penkobangdikal)