Dankobangdikal Beri Motivasi Atlit

oleh Ari, diperbarui 09 Jan 2015, 11:34 WIB
Diterbitkan 24 Mei 2012, 02:59 WIB
120523aatlet2.jpg
Foto 1 dari 3
120523aatlet2.jpg
Citizen6, Surabaya: Menurut Komandan Kontingan Kobangdikal yang juga Komandan Pusat Pendidikan Bantuan Administrasi, Kolonel Laut (S) Untung Purnomo, Ke-142 atlit tersebut, akan berlaga di enam cabang olahraga. (Pengirim: Penkobangdikal)
Foto 2 dari 3
120523aatlet1.jpg
Citizen6, Surabaya: Menjelang Pekan Olahraga TNI AL Wilayah Timur (Porwiltim) 2012 dua pekan lagi, 142 orang atlit mendapat pengarahan dan motivasi dari Komandan Kobangdikal Laksda TNI Saidiman, Selasa (22/5). (Pengirim: Penkobangdikal)
Foto 3 dari 3
t120523aatlet1.jpg