Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 14 Nov 2024, 21:34 WIB
Diterbitkan 14 Nov 2024, 21:35 WIB
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Pasangan calon gubernur-wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono menggelar Kampanye Akbar di Lapangan Cendrawasih, Cengkareng, Jakarta, Kamis (14/11/2024). Kampanye akbar RIDO bertajuk "Satu1n Jakarta" dan dimeriahkan Dewa19 feat Virzha dan Marchello Tahitoe. Ridwan Kamil-Suswono berharap kampanye akbar ini mampu menumbuhkan semangat relawan dan kader partai Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus. Mereka juga berharap para relawan dan partai pendukung memanfaatkan sisa waktu untuk terus bekerja memenangkan pasangan RIDO di Pilkada DKI Jakarta 2024.
Foto 1 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Pasangan calon gubernur-wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono bersama tim pemenangannya menyapa pendukung saat Kampanye Akbar di Lapangan Cendrawasih, Cengkareng, Jakarta, Kamis (14/11/2024). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 2 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) berharap kampanye akbar ini mampu menumbuhkan semangat relawan dan kader partai Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 3 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Konsep kampanye akbar RIDO memiliki nuansa meriah dan gembira. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 4 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Kampanye akbar RIDO bertajuk "Satu1n Jakarta" dan dimeriahkan Dewa19 feat Virzha dan Marchello Tahitoe. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 5 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Kampanye Akbar RIDO juga dihadiri sejumlah petinggi partai politik yang tergabung dalam KIM Plus serta beberapa tokoh masyarakat yang mendukung pasangan RIDO. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 6 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Dalam kampanye akbar pertamanya tersebut, Ridwan Kamil dan Suswono tidak lupa mengatakan akan merealisasikan janji-janji kampanye. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 7 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Saat kampanye akbar pertamanya di Kawasan Cengkareng, Ridwan Kamil ditemani istrinya, Atalia Praratya. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 8 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Ridwan Kamil berharap, warga yang hadir dalam kampanye akbar RIDO dapat mendukung dan memilih sehingga bisa memenangkan Pilgub Jakarta 2024 dalam satu putaran. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 9 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Mereka juga berharap para relawan dan partai pendukung memanfaatkan sisa waktu untuk bekerja memenangkan pasangan RIDO di Pilkada DKI Jakarta 2024. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 10 dari 10
Tumbuhkan Semangat Kader, Pasangan RIDO Gelar Kampanye Akbar Satu1n Jakarta
Menurut rencana, pasangan calon RIDO masih akan menggelar satu kampanye akbar lagi. (Liputan6.com/Herman Zakharia)