HEADLINE HARI INI
Lebih Dekat dengan Patrick Kluivert, Arsitek Baru Timnas Indonesia
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5095127/original/085868100_1736916230-20250114-Patrick_Kluivert-HER_1.jpg)
Lebih Dekat dengan Patrick Kluivert, Arsitek Baru Timnas Indonesia
Saat wawancara khusus dengan Liputan6 SCTV, Pelatih Kepala Timnas Indonesia Patrick Kluivert mempertegas tekadnya dalam mewujudkan mimpi timnas Indonesia lolos ke putaran final Piala Dunia 2026 di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko. Untuk meraih hasil maksimal bagi perjalanan Timnas Indonesia, Patrick Kluivert mengaku akan memaksimalkan seluruh sumber daya yang ada dan dimilikinya. Dengan bantuan para asisten, Patrick Kluivert ingin membahagiakan suporter Skuad Garuda yang sudah memberikan dukungan penuh kepada Timnas Indonesia. Patrick Kluivert pun berencana meracik komposisi terbaik dari pemain diaspora dan lokal. Sebelumnya, Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) telah secara resmi memperkenalkan Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Patrick Kluivert kepada khalayak pada Minggu (12/1/2025). Patrick Kluivert bersama asisten pelatih Denny Landzaat dan Alex Pastoor mendapat kontrak menangani Timnas Indonesia selama dua tahun ke depan, dari 2025 hingga 2027 dengan opsi perpanjangan.
Foto 1 dari 11
Foto 2 dari 11
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5095128/original/015211800_1736916231-20250114-Patrick_Kluivert-HER_6.jpg)
Lebih Dekat dengan Patrick Kluivert, Arsitek Baru Timnas Indonesia
Saat wawancara khusus dengan Liputan6 SCTV, Pelatih Kepala Timnas Indonesia Patrick Kluivert mempertegas tekadnya dalam mewujudkan mimpi timnas Indonesia lolos ke putaran final Piala Dunia 2026 di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 3 dari 11
Foto 4 dari 11
Berita Terkait
Foto 5 dari 11
Foto 6 dari 11
Foto 7 dari 11
Foto 8 dari 11
Foto 9 dari 11
Foto 10 dari 11
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5095136/original/070355300_1736916233-20250114-Patrick_Kluivert-HER_9.jpg)
Lebih Dekat dengan Patrick Kluivert, Arsitek Baru Timnas Indonesia
Untuk diketahui, saat ini, timnas Indonesia masih berlaga di putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Dengan raihan enam angka, Timnas Indonesia berada di peringkat ketiga klasemen sementara Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 11 dari 11
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5095137/original/010882700_1736916234-20250114-Patrick_Kluivert-HER_12.jpg)
Lebih Dekat dengan Patrick Kluivert, Arsitek Baru Timnas Indonesia
Dengan sisa empat pertandingan lagi, Timnas Indonesia harus masuk zona dua besar untuk lolos otomatis ke Piala Dunia 2026. Sementara peringkat 3-4 masih memiliki kesempatan melaju pada putaran keempat kualifikasi. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
More News
-
Berita Foto Potret Manis Jisoo di Balik Layar Drama Newtopia, Interaksi Seru Bareng Pemain
-
Berita Foto Potret Ify Alyssa Jual Barang Preloved, Ditemani Sivia Azizah hingga Alika Islamadina
-
Berita Foto Menikmati Waktu Berbuka Puasa di Masjid Faisal Islamabad Pakistan
-
Berita Foto Bertandang ke Markas Leicester City, Manchester United Menang Telak
Tag Terkait