Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 25 Apr 2025, 10:33 WIB
Diterbitkan 25 Apr 2025, 10:30 WIB
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre untuk Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Pihak Vatikan, pada 24 April 2025, mengatakan sekitar 61.000 orang telah memberikan penghormatan terakhir kepada Paus Fransiskus. Saat ini, jenazah Paus Fransiskus masih disemayamkan di Basilika Santo Petrus untuk ziarah publik. Upacara penghormatan terakhir terus berlangsung hingga tengah malam waktu setempat. Peti jenazah Paus Fransiskus diletakkan terbuka untuk memberikan kesempatan para pelayat menyampaikan duka dan penghormatan terakhir langsung. Untuk diketahui, prosesi pemakaman Paus Fransiskus direncanakan akan berlangsung pada Sabtu (26/4/2025). Misa pemakaman Paus Fransiskus akan digelar Sabtu (26/4/2025) pagi waktu setempat di Lapangan Santo Petrus, Vatikan.
Foto 1 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Orang-orang mengantri untuk memasuki Vatikan dan memberikan penghormatan kepada mendiang Paus Fransiskus, di dekat Vatikan, di Roma pada 24 April 2025. (HENRY NICHOLLS/AFP)
Foto 2 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Pihak Vatikan, pada 24 April 2025, mengatakan sekitar 61.000 orang telah memberikan penghormatan terakhir kepada Paus Fransiskus. (HENRY NICHOLLS/AFP)
Foto 3 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Saat ini, jenazah Paus Fransiskus masih disemayamkan di Basilika Santo Petrus untuk ziarah publik. (HENRY NICHOLLS/AFP)
Foto 4 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Upacara penghormatan terakhir terus berlangsung hingga tengah malam waktu setempat. (HENRY NICHOLLS/AFP)
Foto 5 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Peti jenazah diletakkan terbuka untuk memberikan kesempatan para pelayat menyampaikan duka dan penghormatan terakhir langsung. (HENRY NICHOLLS/AFP)
Foto 6 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Untuk diketahui, prosesi pemakaman Paus Fransiskus direncanakan akan berlangsung pada Sabtu (26/4/2025). (HENRY NICHOLLS/AFP)
Foto 7 dari 7
Hingga Tengah Malam, Puluhan Ribu Orang Antre Beri Penghormatan Terakhir kepada Paus Fransiskus
Misa pemakaman Paus Fransiskus akan digelar Sabtu (26/4/2025) pagi waktu setempat di Lapangan Santo Petrus, Vatikan. (HENRY NICHOLLS/AFP)