Kumpulan artikel Adzan dari Aplikasi

Adzan secara bahasa diartikan sebagai pemberitahuan atau seruan. Secara istilah adzan merupakan panggilan umat Islam untuk melaksanakan sholat lima waktu. Bisa dikatakan adzan sebagai penanda waktu sholat tiba.