Kumpulan artikel aturan offside FIFA

Gol yang dianggap kontroversial itu adalah gol kedua Irak yang dicetak Osamah Jabbar Rashid menit 45+6. Sebabnya, sebelum Rashid mencetak gol, ada pemain Irak yang berada dalam posisi offside membuat bola memantul dari kiper Indonesia Ernando Ari.