Kumpulan artikel BRGM Indonesia

Program Mangrove for Coastal Resilience (M4CR) merupakan program rehabilitasi mangrove yang didukung oleh World Bank. Pemerintah menargetkan kegiatan rehabilitasi mangrove terdegradasi mencapai total 75.000 hektar.