Pada tahun 2015 ini, salah satu produk ikonik Bulgari merayakan ulang tahunnya yang ke-40. Benda itu adalah jam tangan Bulgari Bulgari. Beberapa waktu lalu, para pecinta Bulgari berkumpul di butiknya di Manhattan, New York, Amerika, untuk merayakan momen ulang tahun jam tangan tersebut. Salah satu yang unik adalah cake yang terpajang di sana.