Layaknya warga negara Indonesia, para seleb top dunia ini seolah-oleh seperti memakai baju adat pengantin. Lengkap dengan aksesorisnya dari paes hingga jarik. Mereka adalah Bella Hadid, Bruno Mars, Daniel Radcliffe, Katy Perry, Rihanna hingga Selena Gomez.